Warung Kopi Menjadi Sarana Komsos Babinsa Koramil Setia Bakti
Warung Kopi Menjadi Sarana Komsos Babinsa Koramil Setia Bakti
Jelang Pikada Serentak, Dandim 1509/Labuha Himbau Masyarakat Halsel Untuk Mensukseskan dan Ciptakan Aman, Damai, Dan Lancar
Pilkada Serentak tahun 2024 telah mencapai tahapan Pengundian Nomor Kandidat Calon Bupati dan Wakil Bupati Kabupaten Halmahera Selatan, Letkol Inf Syamsul yang juga Dandim 1509/Labuha, saat selesai dari pengundian nomor kandidat Bupati dan Wakil Bupati Kabupaten Halmahera Selatan di Kantor Komisi Pemilihan Umum Kabupaten Halmahera Selatan Desa Tomori Kecamatan Bacan Menghimbau Masyarakat Halsel untuk Mensukseskan Dan Ciptakan Pilkada Serentak Aman, Damai dan Lancar, Selasa (24/09/2024),
Kita sudah mencapai tahapan pengundian nomor urut para Kandidat Calon Bupati dan Wakil Bupati Kabupaten Halmahera Selatan, Jadi saya menghimbau Masyarakat Halsel untuk Mensukseskan jalannya tahapan Pilkada Serentak sehingga tercipta Pilkada yang Aman, Damai Dan Lancar,
Sehingga Pesta Demokrasi yang hadir ditengah tengah masyarakat Bisa memberikan efek Positif, seperti lancarnya perekonomian Masyarakat, Kamtibmas Tetap Terjaga dan Kondusif,
Tak hanya bagi Masyarakat Dandim juga mengingatkan prajurit dan anggota Persit untuk selalu memegang teguh netralitas TNI dalam pilkada 2024.
“Kita akan menghadapi pilkada tahun 2024. Diharapkan kepada seluruh prajurit dan anggota persit untuk memegang teguh netralitas TNI dan tidak terlibat politik praktis dalam pilkada 2024,” tegas Dandim Letkol Inf Syamsul
“Terkait media sosial kami juga mengingatkan agar prajurit dan anggota persit untuk lebih bijaksana dalam mengunakan medsos, Himbauan ini untuk seluruh Prajurit TNI yang ada Diwilayah Kabupaten Halmahera Selatan Khususnya Personil Kodim 1509/Labuha” ungkapnya.
author jejak komando
Warung Kopi Menjadi Sarana Komsos Babinsa Koramil Setia Bakti
Babinsa Posramil 12/Panton Reu, Sertu Ruswandi, Laksanakan Komsos Bersama Warga Binaan
Babinsa Koramil 08/Arongan Lambalek Dampingi Warga Panen Kacang Panjang di Desa Binaan