Serka Julha Pasi Babinsa Posramil 12/Panton Reu Laksanakan Karya Bakti Bangun Rumah Warga
Serka Julha Pasi Babinsa Posramil 12/Panton Reu Laksanakan Karya Bakti Bangun Rumah Warga
Babinsa Koramil 08 Arongan Lambalek Jalin Komsos dengan Warga Desa Drien Rampak
ACEH BARAT – Dalam rangka mempererat hubungan antara TNI dan masyarakat, Babinsa Koramil 08/Arongan Lambalek Kodim 0105/Aceh Barat, Serda Purnomo, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (komsos) bersama warga desa binaan di Desa Drien Rampak, Kecamatan Arongan Lambalek, Kabupaten Aceh Barat, pada Rabu (23/04/2025).
Kegiatan ini merupakan bagian dari tugas dan tanggung jawab Babinsa dalam membina wilayah teritorialnya serta menjaga hubungan harmonis dengan masyarakat. Melalui komsos, Babinsa dapat mengetahui kondisi dan permasalahan yang dihadapi warga, sekaligus memberikan solusi dan pendampingan.
“Komsos ini menjadi salah satu cara efektif untuk mengetahui perkembangan situasi di desa binaan, sekaligus mempererat tali silaturahmi,” ujar Serda Purnomo.
Masyarakat Desa Drien Rampak menyambut baik kegiatan ini dan berharap agar komunikasi yang telah terjalin baik selama ini terus dipertahankan dan ditingkatkan.
author jejak komando
Serka Julha Pasi Babinsa Posramil 12/Panton Reu Laksanakan Karya Bakti Bangun Rumah Warga
Babinsa Koramil 07/ Johan Pahlawan Ikuti Kenduri Blang Bersama Kelompok Tani Sabe Rata dan Masyarakat Desa Kampung Darat
Komsos Babinsa di Desa Dayah Baro, Pererat Hubungan Kekeluargaan