Warung Kopi Menjadi Sarana Komsos Babinsa Koramil Setia Bakti
Warung Kopi Menjadi Sarana Komsos Babinsa Koramil Setia Bakti
Jelang Idulfitri, Babinsa dan Bhabinkamtibmas Sosialisasikan Tertib Berlalu Lintas
ACEH BARAT – Menjelang Hari Raya Idulfitri, Babinsa Koramil 08 Arongan Lambalek Kodim 0105/Aceh Barat, Koptu Riansyah, bersama Bhabinkamtibmas Polsek Arongan Lambalek, Bripka M. Hamid, menggelar sosialisasi tertib berlalu lintas di Desa Drien Rampak, Kecamatan Arongan Lambalek, Kabupaten Aceh Barat, Selasa (25/03/2025).
Dalam kegiatan ini, mereka mengimbau warga untuk mematuhi rambu-rambu lalu lintas, menggunakan helm, dan menghindari berkendara secara ugal-ugalan guna mencegah kecelakaan di tengah meningkatnya arus kendaraan.
"Kami mengajak masyarakat agar lebih berhati-hati, terutama menjelang Idulfitri. Keselamatan di jalan sangat penting untuk semua," ujar Koptu Riansyah.
Warga menyambut baik sosialisasi ini dan berharap kegiatan serupa rutin dilakukan. Dengan adanya imbauan ini, TNI dan Polri berharap kesadaran masyarakat dalam berlalu lintas meningkat, sehingga angka kecelakaan dapat ditekan.
author jejak komando
Warung Kopi Menjadi Sarana Komsos Babinsa Koramil Setia Bakti
Babinsa Posramil 12/Panton Reu, Sertu Ruswandi, Laksanakan Komsos Bersama Warga Binaan
Babinsa Koramil 08/Arongan Lambalek Dampingi Warga Panen Kacang Panjang di Desa Binaan